Mamuju, 8enam.com.-Resmi memiliki payung hukum, Ketua DPRD Sulbar, Hj. Amalia Fitri Aras minta agar kaum defabel dapat diperhatikan secara maksimal. Hal itu disampaikan dalam rapat paripurna pengesahan dua Rencana Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Peraturan Daerah (Perda), Rabu 30 Januari 2019. Dua Perda tersebut masing-masing, Perda Penghormatan, Perlindungan dan Pemenuhan Hak …
Read More »Beri Perhatian Kepada Kaum Difabel, Pemprov Ajukan Ranperda Perlindungan Dan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas
Mamuju, 8enam.com.-Salah satu bentuk perhatian Pemprov Sulbar kepada kaum difabel adalah dengan diusulkannnya Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang penghormatan, perlindungan dan pemenuhan hak penyandang disabilitas yang telah diajukan ke DPRD Sulbar yang telah distujui untuk dibahas. Hal tersebut disampaikan Wagub Sulbar, Hj. Enny Anggraeni Anwar saat menyampaikan pendapat akhir Gubernur …
Read More »