Mamuju, 8enam.com.-Forum Pemimpin Redaksi Media Massa (FPRMM) Sulawesi Barat (Sulbar) akan segera resmi terbentuk. Para penggagas forum ini telah mematangkan struktur organisasi dalam pertemuan yang diadakan di Warkop Abang, Kamis, 25 September 2025. Muhammad Said—salah satu penggagas yang akrab disapa Edo—mengungkapkan bahwa peluncuran resmi FPRMM direncanakan pada Oktober 2025. Forum …
Read More »Wagub Sulbar Ajak Masyarakat Kembali ke Pangan Lokal: Ubi, Jagung, Sagu Bukan Makanan Kelas Bawah
Mamuju, 8enam.com.-Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Salim S. Mengga, menanggapi perbincangan publik mengenai imbauan konsumsi pangan lokal sebagai alternatif karbohidrat selain beras. Ia dengan tegas mengajak masyarakat mengubah cara pandang dan kembali menghargai kekayaan pangan lokal yang selama ini terpinggirkan. ”Sumber-sumber pangan nasional kita sebenarnya tidak hanya terikat pada beras. …
Read More »Berkah HUT ke-21 Sulbar, Expo Gema Sulbar Catat Perputaran Uang Fantastis Hingga Rp4 Miliar
Mamuju, 8enam.com.-Rangkaian Hari Jadi ke-21 Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) tahun 2025 ditutup dengan sukses besar melalui Expo Gema Sulbar. Panitia pelaksana mencatat, perputaran uang selama kegiatan berlangsung mencapai angka fantastis, yakni Rp4 miliar. Kegiatan yang pertama kalinya masuk dalam Karisma Event Nusantara (KEN) Kementerian Pariwisata RI ini, dinilai memberikan dampak …
Read More »Perkuat Penanganan Stunting, Pemprov Sulbar Tunjuk Botteng Utara dan Bebanga Jadi Lokus Pemberian Makan B2SA
Mamuju, 8enam.com.-Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melalui Dinas Ketahanan Pangan (Distapang) Sulbar memperkuat upaya penanganan stunting dengan menjadikan Desa Botteng Utara dan Kelurahan Bebanga, Kabupaten Mamuju, sebagai lokus pemberian makanan Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman (B2SA). Komitmen ini diresmikan melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Distapang Sulbar dengan Tim …
Read More »CINTA PANGAN Resmi Diluncurkan, Pemprov Sulbar Ajak Selamatkan Makanan Senilai Rp 55 Miliar per Tahun
Mamuju, 8enam.com.-Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar) melalui Dinas Ketahanan Pangan Sulbar resmi meluncurkan gerakan CINTA PANGAN (Cerdas Informasikan dan Tumbuhkan Aksi Peduli Pangan) di SDN Rimuku, Kabupaten Mamuju, Rabu, 24 September 2025. Gerakan ini merupakan tindak lanjut dari arahan Gubernur Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S. Mengga dalam …
Read More »Dukung Gizi Anak Sekolah, Pemprov Sulbar Luncurkan Gerakan CINTA PANGAN di Mamuju
Mamuju, 8enam.com.-Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Pemprov Sulbar) melalui Dinas Ketahanan Pangan menginisiasi gerakan perubahan bertajuk CINTA PANGAN (Cerdas Informasikan dan Tumbuhkan Aksi Peduli Pangan). Gerakan ini resmi diluncurkan di SDN Rimuku, Kabupaten Mamuju, Rabu, 24 September 2025. Peluncuran ini bertujuan untuk mendukung gerakan penyelamatan pangan serta menumbuhkan kesadaran konsumsi pangan …
Read More »DPRD Sulbar dan Biddokkes Polda Sinergi Perkuat Program Pemberdayaan Masyarakat Atasi Stunting
Mamuju, 8enam.com.-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menerima kunjungan silaturahmi dari Kepala Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Kabid Dokkes) Polda Sulbar, Kombes Pol. Effri Susanto, pada Selasa, 23 September 2025. Pertemuan yang berlangsung di Ruang Banggar DPRD Sulbar ini membahas program pemberdayaan masyarakat yang bertujuan menyukseskan penanganan stunting, …
Read More »Gema Sulbar 2025 Sukses Ditutup Meriah, Bau Akram Dai Dorong Ekonomi Lewat Keterlibatan UMKM
Mamuju, 8enam.com.-Kemegahan event Gema Sulbar 2025 yang diselenggarakan oleh Dinas Pariwisata Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) resmi berakhir pada Selasa malam, 23 September 2025. Kepala Dinas Pariwisata Sulbar, Bau Akram Dai, menutup acara yang berlangsung meriah di Pantai Anjungan Manakarra Mamuju tersebut. Ribuan pengunjung memadati lokasi, menikmati pertunjukan seni tari, musik, …
Read More »Tingkatkan Kualitas Layanan, Dishub Sulbar Evaluasi Kinerja dan Kehadiran Pegawai
Mamuju, 8enam.com.-Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) mengadakan rapat evaluasi kinerja dan kehadiran pegawai untuk bulan Agustus dan September 2025. Rapat yang dipimpin langsung oleh Kepala Dishub Sulbar, Amir A. Dado, dilaksanakan secara hybrid pada Rabu (24/9), untuk memastikan partisipasi maksimal dari seluruh jajaran. Rapat ini menjadi ajang penting …
Read More »Bapperida Sulbar Siapkan Strategi Revitalisasi Vokasi, Siap Jawab Tantangan Kesenjangan SDM
Mamuju, 8enam.com.-Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar Rapat Koordinasi Pelaksanaan Revitalisasi Pendidikan Vokasi dan Pelatihan Vokasi di Kantor Bapperida, Selasa, 23 September 2025. Kegiatan ini bertujuan memperkuat Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul dan berkarakter, sejalan dengan Misi Kelima Panca Daya Gubernur Suhardi …
Read More »
8enam.com Media Online Sulawesi Barat